Aplikasi WhatsApp kini tidak lagi hanya untuk chatting saja, melainkan bisa untuk membuat status juga. Sayangnya, WhatsApp belum menyediakan fitur auto download status. Namun untuk mengatasinya, pengguna bisa menggunakan aplikasi pengunduh status WhatsApp yang mudah digunakan.
Seiring perkembangan pembaruan aplikasi dari waktu ke waktu, WhatsApp yang dulunya hanya menyediakan fitur chatting, telepon, video call secara online kini juga menyediakan fitur berbagi status. Status WhatsApp tersedia selama 24 jam dan akan otomatis terhapus jika sudah 24 jam.

1. Status Saver
Di urutan pertama aplikasi pengunduh status WhatsApp adalah Status Saver. Aplikasi yang sudah dikembangkan sejak tahun 2019 ini memiliki banyak sekali fitur menarik, di antaranya yang paling utama adalah bisa mendownload banyak status WhatsApp sekaligus.
Selain dapat mendownload banyak status WhatsApp sekaligus, aplikasi Status Saver juga dapat digunakan untuk membagikan status WhatsApp. Bahkan juga bisa untuk menghapus status WhatsApp. Sangat menarik untuk dicoba, bukan?
2. Status Downloader
Aplikasi selanjutnya yang dapat membantu untuk mengunduh status WhatsApp adalah Status Downloader. Aplikasi Status Downloader dapat ditujukan untuk mendownload status WhatsApp, baik status yang berupa foto, berupa video ataupun gifs. Tentu saja aplikasi ini tersedia secara gratis dan memiliki memori aplikasi yang kecil.
3. Status Saver for WhatsApp
Di urutan ketiga aplikasi untuk mengunduh status WhatsApp adalah Status Saver for WhatsApp. Dari nama aplikasinya saja sudah jelas jika aplikasi ini memang ditujukan untuk menyimpan status pengguna WhatsApp lain. Tersedia secara gratis di Google Playstore.
Cara memanfaatkan aplikasi ini juga mudah, pengguna cukup menyalin status WhatsApp yang ingin di download dan menempel link status yang sudah disalin. Barulah klik download setelah selesai klik simpan dan status sudah masuk ke galeri.
4. Status Saver Story Saver
Aplikasi lain yang bisa dicoba untuk mengunduh status WhatsApp adalah Status Saver Story Saver. Aplikasi yang dikembangkan oleh Forest Info ini terbilang sangat membantu pengguna untuk mendownload status WhatsApp pengguna lain.
Fitur menarik yang disediakan aplikasi ini adalah bisa mendownload banyak status sekaligus baik foto maupun video. Kini membagikan status WhatsApp ke pengguna lain dan beberapa fitur menarik yang lain jadi lebih mudah.
5. WhatsAssist
Selain rekomendasi di atas, aplikasi pengunduh WhatsApp terbaik selanjutnya adalah WhatsAssist. Aplikasi ini tersedia di Playstore juga AppStore dan dapat diinstall secara gratis. Dikembangkan oleh 123Solutions, aplikasi ini memang memberikan solusi untuk mengunduh status WhatsApp dengan mudah.
Untuk menggunakan aplikasi ini, pengguna cukup menyalin dan menempel status yang ingin didownload. Setelah selesai, status yang sudah di download dapat langsung dibagikan ke media sosial yang lain. Sangat menarik, bukan?
6. All Status Saver for WhatsApp
Aplikasi ini tentu saja ditujukan untuk mengunduh status WhatsApp pengguna lain. Selain tersedia gratis, tentu saja All Status Saver for WhatsApp juga sangat mudah digunakan. Keunggulannya dapat mengunduh status baik video maupun foto dari status pengguna WhatsApp yang lain.
Bahkan selain itu, aplikasi ini memiliki ukuran file yang dapat dibilang kecil dan tidak butuh banyak ruang penyimpanan. Tertarik untuk mencobanya?
Itu dia beberapa rekomendasi aplikasi pengunduh status WhatsApp terbaik yang dapat digunakan untuk membantu mengunduh status WhatsApp pengguna lain. Setiap aplikasi tentu memiliki kelebihan, kekurangan dan daya tarik masing-masing yang patut diperhitungkan.
Rekomendasi:
- BONGKAR! Cara Dapat Koin Banyak di Snack Video -… Aplikasi Hai aku berbagi lagi enggak menyangka mendapatkan sebanyak ini dari…
- Aplikasi Game Mistplay: Temukan Cara Baru Untuk… Aplikasi Pendahuluan Apa itu Mistplay? Apa yang membuat Mistplay berbeda dari…
- Aplikasi Trading FBS: Semua yang Perlu Anda Ketahui Aplikasi Apakah Anda mencari platform trading yang aman, andal, dan memiliki…
- Cara Daftar Aplikasi Dana - Terbukti Membayar Masuk… Aplikasi Hai assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh . kali ini saya akan membahas…
- Aplikasi Game Peak: Menikmati Kegiatan Bermain… Aplikasi Pendahuluan Dalam era digital saat ini, permainan online menjadi aktivitas…
- Download Frame 17 Agustus Hut RI 22 Lengkap Aplikasi Sejak 1945, tiap tanggal 17 Agustus, Indonesia memperingati hari Kemerdekaan…
- Aplikasi Game Mod: Kelebihan, Kekurangan, dan Risikonya Aplikasi Outline I. Pendahuluan Pengertian aplikasi game mod Kelebihan dan kekurangan…
- Aplikasi Game Anime: Cara Baru Menikmati Anime Kesukaan Aplikasi Aplikasi game anime adalah cara yang menyenangkan untuk menikmati anime…
- Aplikasi Penghasil Uang Ratusan Ribu, Terbukti Membayar Aplikasi Ingin mendapat uang tanpa perlu keluar rumah, tanpa menghabiskan banyak…
- Aplikasi Game Online: Jenis, Fakta, dan Manfaatnya Aplikasi Online gaming telah berkembang menjadi industri yang besar, dengan miliaran…
- Aplikasi Game CogniFit: Mengasah Otak untuk… Aplikasi Pendahuluan Aplikasi game CogniFit adalah sebuah aplikasi yang dapat membantu…
- Rekomendasi Aplikasi Converter Video To MP3 Terbaik Aplikasi Para pengguna internet tentu pernah ingin mendengarkan kembali musik pada…
- Aplikasi Game Guardian: Cara Menggunakan dan Kelebihannya Aplikasi Apakah Anda sering bermain game di ponsel dan kesulitan untuk…
- Aplikasi Game Anti-Lag Aplikasi Jika Anda seorang gamer yang sering mengalami lag saat bermain…
- Aplikasi Game PS2 Terbaik untuk Sobat ID_Usaha Aplikasi Kenapa Aplikasi Game PS2 Masih Populer? Hello Sobat ID_Usaha, siapa…
- Aplikasi Game Lumosity: Meningkatkan Kecerdasan Otak… Aplikasi Pendahuluan Apa itu Lumosity? Bagaimana Lumosity dapat meningkatkan kecerdasan otak?…
- APLIKASI GAME Endless Alphabet: Belajar Bahasa… Aplikasi Belajar bahasa Inggris memang kadang terasa membosankan, terlebih bagi anak-anak…
- Baru aplikasi ARQAM Ngaji Dapat Uang Aplikasi Aplikasi penghasil uang adalah aplikasi yang dapat digunakan oleh pengguna…
- Aplikasi Trading MetaTrader 5: Segala yang Perlu… Trading MetaTrader 5 (MT5) adalah platform trading yang paling populer dan…
- Rekomendasi Aplikasi Live Stream Game Terbaik November 2022 Aplikasi Karena game bukan hanya hobi sekarang menjadi industri yang menghasilkan…
- Berikut Daftar Aplikasi TV online Gratis Aplikasi Televisi Indonesia Aplikasi ini menyediakan saluran televisi yang ada di…
- Aplikasi Penghasil Uang di Laptop: Cara Mudah… Aplikasi Dalam era digital seperti saat ini, banyak orang ingin mencari…
- Aplikasi Game Pembelajaran: Cara Menyenangkan… Aplikasi Belajar sering kali dianggap sebagai aktivitas membosankan yang hanya dilakukan…
- 18 Aplikasi Live Tanpa Lock Room Terkeren 2023,… Aplikasi Aplikasi live ialah aplikasi yang membolehkan pengguna buat melakukan siaran langsung maupun live streaming video secara online. Pengguna dapat menyiarkan aktivitas maupun kegiatan secara real- time, dan penonton dapat melihatnya secara online dari fitur mereka yang terhubung ke internet. Aplikasi live umumnya digunakan buat berbagai tujuan semacam mengobrol dengan teman, mempromosikan produk maupun jasa, maupun terlebih menghasilkan uang dengan menampilkan konten yang menarik buat penonton. Sebagian contoh aplikasi live populer ialah Instagram Live, Facebook Live, dan TikTok Live. 18 contoh Aplikasi live Berikut ialah contoh dan penjelasan pendek dari sebagian aplikasi live yang populer: Instagram Live: Aplikasi live streaming video dari Instagram yang membolehkan pengguna buat melakukan siaran langsung dan berhubungan dengan pengikut mereka. Pengguna pula dapat memandang siaran langsung pengguna lain dan berpartisipasi dalam komentar. Facebook Live: Aplikasi live streaming video dari Facebook yang membolehkan pengguna buat menyiarkan aktivitas maupun kegiatan secara real- time. Pengguna dapat melihat siaran langsung orang lain dan berhubungan dengan mereka melalui komentar dan reaksi. TikTok Live: Aplikasi live streaming video dari TikTok yang membolehkan pengguna buat menyiarkan siaran langsung dan berhubungan dengan penggemar mereka. Pengguna pula dapat memandang siaran langsung orang lain dan berpartisipasi dalam komentar. YouTube Live: Aplikasi live streaming video dari YouTube yang membolehkan pengguna buat menyiarkan siaran langsung dan berhubungan dengan penonton mereka. Pengguna dapat melihat siaran langsung orang lain dan berpartisipasi dalam komentar.…
- Makalah Perkembangan Teknologi Dan Aplikasi Komputer Aplikasi Selamat datang! Di artikel ini, saya akan membahas tentang perkembangan…
- Kenapa Play Store Tidak Bisa Mendownload Aplikasi… Aplikasi Beberapa pengguna Android pernah mengalami kegagalan ketika ingin mendownload sebuah…
- CARA GANTI TEMA INSTAGRAM AGAR TIDAK JENUH MELIHATNYA Aplikasi Cara merubah dark theme - Tahukah engkau bahwa Instagram versi…
- Aplikasi Game World of Warcraft Aplikasi World of Warcraft (WoW) adalah game MMORPG yang sangat populer…
- Teknologi Pengembangan Website Atau Aplikasi Aplikasi Halo! Perkembangan Teknologi saat ini membuat banyak orang tergila-gila dengan…
- Cara Download Video Facebook di HP dan Komputer… Aplikasi Cara Download Video Facebook - Menurut saya, fitur Facebook yang…